Kondisi bursa regional yang masih belum menentu membawa sentimen negatif ke BEI dan menekan IHSG hingga sempat menyentuh minus 2.5% awal pekan kemarin. Berita pelemahan ekonomi global, tingginya inflasi di dalam negeri dan pelemahan Rupiah masih dominan menyuntik pasar. Tidak ada satupun sektor yang memberi kontribusi positif terhadap IHSG.
Dengan tidak adanya berita positif baru, diperkirakan hari ini IHSG masih relatif tertekan. Acuan utama investor masih pada pergerakan utama bursa global. Beberapa berita individual yang positif seperti membaiknya kinerja 2007 dan aksi korporasi, tertutup oleh sentimen negatif global berupa pelemahan ekonomi. Saham yang menarik antara lain : ANTM, BLTA, BTEL, BNII. Supp: 2,476, 2.387 Rest: 2.660, 2.725.
Selasa, Februari 12, 2008
Komentar Pasar 12 Feb 2008
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar